Entries by nona carolina

UAD Gelar Career Camp for Pharmacist II Guna Siapkan Lulusan Apoteker Profesional

Career Camp for Pharmacist II diselenggarakan oleh Bidang Pusat Pengembangan Karir (Puska) di bawah Biro Kemahasiswaan dan Alumni (Bimawa) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada tanggal 29-30 April 2024. Event ini diikuti oleh kurang lebih 100 mahasiswa Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker (PSPPA) di Ruang Auditorium Kampus 3 UAD. Event tahunan ini merupakan bentuk komitmen Fakultas […]

Pembekalan Tim PKM UAD Lolos Pendanaan Kemendikbudristek Tahun 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni (Bimawa) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) bersama Pengembangan Kreativitas Mahasiswa (PKM) Center UAD pada Selasa, 23 April 2024 menyelenggarakan Pembekalan Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) UAD yang berhasil mendapatkan pendanaan Kemendikbudristek Tahun 2024. Sebanyak 40 tim PKM UAD didampingi dosen pembimbingnya mengikuti acara ini secara luar jaringan (luring) di Ruang Amphitarium lantai […]

Upgrading Student Employment Universitas Ahmad Dahlan Tahun 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan (Bimawa UAD) menyelenggarakan Upgrading Student Employment Tahun 2024. Acara ini diselenggarakan secara luar jaringan (luring) pada Sabtu, 20 April 2024. Acara tersebut dimoderatori oleh Tira Oktavianda (Student Employment Pengembangan Karakter dan Kesejahteraan Bimawa UAD). Acara tersebut dihadiri oleh kurang lebih 271 Student Employment dari berbagai unit dan divisi […]

Seminar Nasional “Emang Penting Punya Segudang Prestasi dan Pengalaman?”

Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan (Bimawa UAD) pada Senin, 1 April 2024, menyelenggarakan Seminar Nasional. Seminar Nasional yang diadakan mengusung tema “Emang Penting Punya Segudang Prestasi dan Pengalaman?”. Seminar Nasional kali ini dimoderatori oleh Putri Septiana (mahasiswa Kesehatan Masyarakat UAD angkatan 2022). Hadir sebagai narasumber Seminar Nasional yang sangat keren yaitu Nona Carolina […]

Mahasiswa Bimbingan dan Konseling UAD Raih Juara 2 LKTI Counseling Week #8 di UNP Kediri

Mahasiswa Bimbingan dan Konseling (BK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) kembali menyumbangkan prestasi yang membanggakan sebagai Juara 2 Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Counseling Week #8 pada Sabtu, 23 Maret 2024. Lomba ini diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa BK Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri setiap tahun. Tim UAD dengan ketua tim Diki Herdiansyah dan anggota tim Nurul […]

UAD Sukses Gelar Lomba Menulis Puisi Dalam PEKSIMUDA 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BIMAWA) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada Rabu-Jum’at, 6-8 Maret 2024 menyelenggarakan Pekan Seni Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (PEKSIMUDA). PEKSIMUDA merupakan seleksi awal di Tingkat Universitas di bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni untuk menentukan delegasi UAD yang akan mengikuti Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Daerah (PEKSIMIDA) dan Pekan Seni […]

UAD Sukses Gelar Lomba Lukis Dalam PEKSIMUDA 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BIMAWA) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada Rabu-Jum’at, 6-8 Maret 2024 menyelenggarakan Pekan Seni Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (PEKSIMUDA). PEKSIMUDA merupakan seleksi awal di Tingkat Universitas di bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni untuk menentukan delegasi UAD yang akan mengikuti Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Daerah (PEKSIMIDA) dan Pekan Seni […]

UAD Sukses Gelar Lomba Menulis Lakon Dalam PEKSIMUDA 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BIMAWA) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada Rabu-Jum’at, 6-8 Maret 2024 menyelenggarakan Pekan Seni Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (PEKSIMUDA). PEKSIMUDA merupakan seleksi awal di Tingkat Universitas di bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni untuk menentukan delegasi UAD yang akan mengikuti Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Daerah (PEKSIMIDA) dan Pekan Seni […]

UAD Sukses Gelar Lomba Fotografi Dalam PEKSIMUDA 2024

Dokumented by Dwi Yunita Fatmasari Location: Lingkungan Sekitar Malioboro Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BIMAWA) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada Rabu-Jum’at, 6-8 Maret 2024 menyelenggarakan Pekan Seni Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (PEKSIMUDA). PEKSIMUDA merupakan seleksi awal di Tingkat Universitas di bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni untuk menentukan delegasi UAD yang akan mengikuti […]

UAD Sukses Gelar Lomba Menulis Cerita Pendek Dalam PEKSIMUDA 2024

Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BIMAWA) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada Rabu-Jum’at, 6-8 Maret 2024 menyelenggarakan Pekan Seni Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (PEKSIMUDA). PEKSIMUDA merupakan seleksi awal di Tingkat Universitas di bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni untuk menentukan delegasi UAD yang akan mengikuti Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Daerah (PEKSIMIDA) dan Pekan Seni […]

BIRO KEMAHASISWAAN & ALUMNI

UAD Kampus 1

Jl. Kapas 9, Semaki, Umbulharjo, Yogyakarta 55166

Telp. (0274) 563515, 511830, ext 1194

Email : bimawa[at]uad.ac.id

INSTAGRAM

© 2020 Warta Biro Kemahasiswaan & Alumni | Beranda | Update terakhir Juni 2020